4 Aplikasi Uang Digital Yang Bisa Bikin Kamu Lebih Hemat

Kali ini Dee Klik mau berbagi pengalaman menggunakan aplikasi uang digital, yang (sejauh ini) belum saya uninstall karena manfaatnya yang menguntungkan.

Penggunaan platform digital sudah semakin meluas, apalagi sejak munculnya pandemi COVID-19, semua dilakukan dari jauh alias daring (online), hampir apapun bisa dilakukan secara online, termasuk pembelian online juga semakin ramai dilakukan.

Ada 4 aplikasi uang digital yang bisa kita manfaatkan untuk membantu kita berhemat. Berhemat disini adalah save money, bisa dengan mendapat banyak diskon, voucher belanja, atau bahkan cashback. Lumayan kan? Daripada lu manyun. Hehe.



Kebanyakan dari kita mungkin sudah menginstal aplikasi-aplikasi ini, namun belum maksimal memanfaatkan keuntungan yang bisa kita dapatkan. Daripada membayar tunai, cobalah pakai aplikasi uang digital ini. Apa saja manfaat dan keuntungannya? Baca terus artikel ini.

4 Aplikasi Uang Digital Hemat

4 Aplikasi Uang Digital Hemat | arum.me
4 Aplikasi Uang Digital Hemat | Photo by Nattanan23 / Pixabay

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *